FUNGSI DARI PER DAUN MOBIL

     Per daun merupakan komponen suspensi yang sering ditemukan pada kendaraan roda empat. Komponen ini pun mempunyai kelebihan dan kekurangannya masing-masing, sehingga penggunaannya bergantung pada mobil yang menggunakan.       Sistem suspensi pada mobil ini memiliki fungsi untuk meredam gejala gerakan mobil naik dan turun sebab faktor jalan yang tidak merata. Sistem suspensi ini …

FUNGSI DARI PER DAUN MOBIL Read More »