Tips Mengemudi Mobil Hemat Bahan Bakar, Lakukan 5 Hal Ini Sob

Banyak faktor yang memengaruhi konsumsi bahan bakar kendaraan, termasuk kondisi mesin yang optimal, tekanan ban yang sesuai, dan kondisi lalu lintas yang dihadapi. Namun, salah satu faktor utama adalah gaya mengemudi individu. Berikut adalah beberapa tips mengemudi ekonomis atau teknik mengemudi ramah lingkungan: 

BACA JUGA: Tips Merawat Ban Mobil

  1. Gunakan pedal gas secara lembut agar akselerasi mobil menjadi halus. Dengan menginjak tekan pedal gas secara perlahan, pasokan bahan bakar ke mesin dapat dikendalikan dengan baik.
  1. Pertahankan mesin atau RPM sebaiknya tetap rendah. Menurut Marcel Kurniawan, Manajer Pelatihan dan Pengembangan di Real Driving Centre, Jakarta, putaran mesin rendah akan meningkatkan efisiensi konsumsi bahan bakar.
  1. Manfaatkan momentum saat mengemudi, seperti saat turunan di mana Anda tidak perlu menekan pedal gas. Biarkan mobil meluncur dengan sendirinya. Saat mendaki, mulailah membangun kecepatan dari jauh.
  1. Pada mobil transmisi manual, lakukan perpindahan gigi pada putaran mesin rendah, khususnya di bawah 3.000 RPM. Untuk mobil transmisi otomatis, cukup tekan pedal gas dengan lembut, dan perpindahan gigi akan otomatis terjadi pada putaran mesin rendah.
  1. Lakukan deselerasi atau pengereman dengan lembut. Pengereman mendadak dapat meningkatkan konsumsi bahan bakar karena memerlukan lebih banyak tenaga untuk memulai kembali dari kecepatan yang lebih rendah. Menginjak pedal gas lebih dalam juga meningkatkan konsumsi bahan bakar.

HT Mega Addons

Booking Now

Klik di Sini

Bengkel Kaki Mobil Arum Sari Purwokerto Terletak di :

Bengkel Arum Sari 
-Cepat-Tepat-Bergaransi-

#jackstand #dongkrakmobil #kakimobilberdecit #sistemsuspensi #bengkelkakimobil #bengkelkakikakimobil #bengkelarumsari #kakimobilbunyisaatbelok #bengkel #bengkelmobil #kakimobil #sparepartmobilavanza #kakimobilbunyiberdecit #suspensimobil #suspensi

Scroll to Top
Butuh bantuan ? Hubungi sekarang